Minggu, 04 Juli 2021

Jenis Jenis Road Barrier



Pabrikrambu.com - Road Barrier atau pembatas jalan yang biasa digunakan pada jalan raya sekarang juga terdapat berbagai jenis material hingga ukuran nya. Di setiap produk rambu pengaman perlintasan memiliki kelebihan serta kekurangan masing masing. Untuk dapat memahami lebih jauh mengenai masing masing jenis nya disini kita akan membahas, simak ulasan kami di bawah ini!

1. Road Barrier Fiber

Salah satu jenis yang paling banyak di gunakan untuk memproduksi pembatas jalan aalah fiber. Selain desainnya yang begitu futuristik, Road Barrier pembatas jalan ini juga memiliki durabilitas tinggi serta dapat bertahan di kondisi suhu yang tinggi dan juga mudah untuk dipindah pindahkan menyesuaikan kebutuhan. 

Selain itu, pembatas jalan jenis fiber ini tersedia di dengan berbagai warna yang mencolok yang bisa dengan mudah dilihat. Dengan begitu pun orang maupun kendaraan yang melintas masih dapat melihatnya dengan begitu jelas meski sedang hujan atau pun di waktu malam hari. Meski begitu, material fiber yang tidak tahan terhadap benturan. 

2. Road Barrier Baja

Sama seperti jenis fiber lainnya, pembatas jalan yang terbuat dari baja juga cocok untuk digunakan sebagai pembatas jalan yang juga bersifat permanen, seperti pagar pembatas jalan dengan tepi jalan lereng jurang, maupun jalan yang telah dilapisi hot dip galvanizing, yang membuatnya lebih kuat serta tahan lama. 

Alat pembatas jalan juga digunakan sebagai pagar penghalang sisi bahu jalan raya yang dianggap membahayakan menjadi wajib serta begitu penting untuk digunakan, dengan menggunakan spesifikasi barrier yang sesuai juga bisa membantu mengurangi resiko pada jalan raya. 

3. Road Barrier Beton

Bahan barrier dari beton memang telah dikenal sejak lama. Kemampuannya yang dapat menahan benturan yang begitu keras. Tak heran jika ada banyak orang yang memanfaatkannya di jalan rata, di tempat parkir hingga sebagai pagar pengamanan di area konstruksi. 

Untuk ukuran nya sendiri paling umum digunakan adalah dengan Tinggi 81,30cm, lebar di bawah 60cm, dan lebar bagian atas sekitar 24cm. Bobot pembatas jalan dari beton juga beraneka macam, tergantung bagaimana penggunaannya. Kalian juga bisa menemukan yang beratnya hanya belasan kilogram saja. 

4. Road Barrier Plastik

Road barrier atau pembatas jalan plastik ada juga yang terbuat dengan bentuk yang mirip pembatas dari beton yang disebut dengan road barrier marvel. Tapi ada juga yang memiliki bentuk kerucut. Nama lainnya adalah traffic cone. 

Beberapa kelebihan yang dimiliki oleh road barrier jalan dari plastik ini adalah harganya yang lebih murah. Kalian bahkan bisa menemukan macam macam merek lokal yang kualitasnya tak kalah dengan produk impor. Selain itu, cone pembatas jalan juga sangat mudah untuk di pindah pindahkan sesuai kebutuhan. 

Baca Juga : PABRIK CAT THERMOPLASTIC

Disini kami menyediakan dan menjual road barrier plastik berkualitas dengan harga yang murah untuk para calon pembeli. langsung saja untuk pemesanan hubungi kontak di bawah ini!

untuk info harga produk dan pemesanan dapat menghubungi kontak kami di bawah ini :

Mobile

Jakarta

Sofie
telepon/Whatsapp : 0811 9801 962

Woro
telepon/Whatsapp :
0811 819 775

Ary
0813 2259 4939
0878 8403 6717
Whatsapp : 0878 8403 6717

Surabaya

Herdi
0811-8189-776

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar